Minggu, 08 September 2019

Pengertian tari

Tari adalah gerak tubuh yang secara berirama senada dengan alunan musik yang dilakukan di tempat dan waktu tertentu untuk keperluan pergaulan, mengungkapkan perasaan, maksud, dan pikiran. Bunyi-bunyian yang disebut musik pengiring tari mengatur gerakan penari dan memperkuat maksud yang ingin disampaikan. Gerakan tari berbeda dari gerakan sehari-hari seperti berlariberjalan, atau bersenam. Menurut jenisnya, tari digolongkan menjadi tari rakyattari klasik, dan tari kreasi baruDansa adalah tari asal kebudayaan Barat yang dilakukan pasangan pria-wanita dengan berpegangan tangan atau berpelukan sambil diiringi musik.




Sumber: https://id.m.wikipedia.org/wiki/Tari

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

virtual machine

Definisi Mesin virtual pada mulanya didefinisikan oleh  Gerard J. Popek dan Robert P. Goldberg  pada tahun  1974  sebagai  sebuah dupli...